"Das Sein" dan "Das Sollen"

Dalam ilmu hukum dikenal dua istilah yang sering disebut, yaitu
Das Sein, dan Das Sollen


Das Sein adalah hukum dalam kenyataannya, kenyataan penerapan hukum yang terjadi di dalam kehidupan. Biasa disebut juga Law in Action.
Das Sollen adalah hukum dalam teks. hukum yang ada didalam aturan-aturan yang telah dibuat(tertulis), yang terdapat dalam undang-undang dan peraturan hukum lainnya. Biasa disebut juga Hukum yang dipelajari atau Law in the book.

Adapun Das Sein dan Das Sollen tidak selalu sejalan. Das Sein tidak selalu sama dengan Das Solen. artinya, penerapan hukum dalam kenyataanya belum tentu sesuai dengan yang ditulis atau diatur dalam peraturan perundangannya.

Komentar

POPULER

Rangkaian Pancing Dasaran Fleksibel

Penarikan Unit Kendaraan Kredit (EKSEKUSI JAMINAN FIDUSIA)